Oleh: Izzaniskala
[UNIKNYA.COM]: Dalam kehidupan ada beberapa hal yang tidak disukai, diinginkan, untuk dialami terjadi menimpa seseorang. Sehingga untuk menumbuhkan semangat hidup dan kenyamanan diri, kita sebaiknya melihat kehidupan dari arah yang berbeda.
Seperti yang dialami oleh anjing bernama Faith, ia dilahirkan hanya memiliki sepasang kaki kaki belakang, berbeda dengan anjing normal lainnya. Luar biasanya, sejak 6 bulan berlatih, Faith mampu berdiri dengan seimbang dan belajar berjalan layaknya manusia. Tidak hanya itu saja, ia bahkan mampu melompat ke arah depan. Bahkan setelah ia dilatih berjalan di atas permukaan salju, kemampuan berjalannya semakin bertambah. Dan ia sangat menikmati kemampuan dan kelebihannya, sekarang ia mampu bergerak dan berpindah-pindah sesukanya. Kemana pun ia pergi dan dimana pun ia berada, selalu membuat kagum orang yang melihatnya.
Berikut tayangan videonya, semoga Anda dapat mengambil hikmahnya.
Faith adalah salah satu contoh nyata dari kekuatan dan keajaiban hidup. (**)
Sumber: Dari berbagai sumber, uniknya.com, September 2012.
Postingan lainnya :
Uniknya Penemuan Makhluk Aneh di Thailand
5 Penemu yang Secara Tidak Sengaja Membunuh Dirinya Dengan Penemuannya
5 Wisata Sejarah dan Arsitektur di Bandung (Bagian I)
5 Lagu Singel Terlaris Dunia (Bagian I)
Indahnya Karya Seni Di Dalam Buku
Tahukah Kamu (Fakta Unik Tentang Donald Bebek)
- Kisah Mengharukan Anjing Berkaki Dua, Faith
- Uniknya Polah Anjing yang Luar Biasa
- 5 Orang yang Luar Biasa Setelah Operasi Otak
- 5 Serangga yang Memiliki Rekor Luar Biasa (Bagian I)
- 5 Serangga yang Memiliki Rekor Luar Biasa (Bagian II – Habis)
uniknya.com 16 Sep, 2012
-
Source: http://feedproxy.google.com/~r/Wwwuniknyacom/~3/JVvuFflefe4/
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com
Anda sedang membaca artikel tentang
Anjing Berkaki Dua yang Luar Biasa
Dengan url
http://bloggersporting.blogspot.com/2012/09/anjing-berkaki-dua-yang-luar-biasa.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Anjing Berkaki Dua yang Luar Biasa
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Anjing Berkaki Dua yang Luar Biasa
sebagai sumbernya
0 comments:
Post a Comment